/ Bagaimana cara supaya lulus KYC (EXEX)?

Bagaimana cara supaya lulus KYC (EXEX)?

Bagaimana cara supaya lulus KYC?

Salah satu standar Internasional untuk mencegah aktivitas ilegal adalah uji tuntas pelanggan atau customer due diligence (“CDD”). Berdasarkan CDD, EXEX menetapkan prosedur verifikasinya sendiri dalam standar kerangka kerja “Know Your Customer” (“KYC”). Baca lebih lanjut tentang KYC dan alasan mengapa itu penting di sini.

Di platform kami, kami memiliki 5 level verifikasi yang dapat Anda lalui. Masing-masing level verifikasi tersebut memiliki fitur (batas)-nya sendiri, dan semakin tinggi levelnya, batasnya akan menjadi semakin tinggi.

EXEX KYC limits (indonesian)

Anda harus ingat bahwa model ini adalah hasil dari kerja dan pengalaman tim AML kami dan dapat berubah seiring berubahnya ketentuan hukum berbagai negara serta sebagai hasil dari pengetahuan dan pengalaman baru.

##Berapa lama waktu yang dibutuhkan untuk lulus KYC dan moderasi?

Prosesnya dapat memakan waktu dari 1 menit hingga 24 jam kerja. Tergantung pada level verifikasi yang Anda jalani.

Level 1: 1 menit. Jika Anda berhasil melakukan log masuk, maka Anda sudah lulus level itu.

Level 2: 2 menit. Setelah Anda memverifikasikan email Anda atau menautkan nomor telepon Anda, level 2 telah tuntas.

Level 3: 5 menit. Pastikan Anda memberikan dokumen identitas yang benar untuk verifikasi ini.

Level 4: 1 hari. Berhati-hatilah saat mengunggah bukti alamat Anda. Bukti tersebut harus valid dan berisikan nama dan alamat Anda.

Level 5: 1 hari. Bukti penghasilan Anda adalah langkah terakhir untuk menuntaskan KYC. Ikuti aturannya, dan kami akan menuntaskannya.

Trading tak pernah semudah ini
Seychelles, Mahe, Victoria, Frances Rachel Street, Sound & Vision House, Suite 1
©Exex
EXEX LTD. Registered Number: 232147
©Exex
EXEX LTD. Registered Number: 232147
Seychelles, Mahe, Victoria, Frances Rachel Street, Sound & Vision House, Suite 1